Padang (LN)--Pemerintah Provinsi Sumatera barat, menyalurkan bantuan untuk masyarakat korban gempa Cianjur.
Bantuan rendang sebanyak 1,3 ton, diserahkan langsung oleh gubernur Sumbar, Mahyeldi Ansharullah, yang didampingi oleh Kalaksa BPBD Sumbar, beserta rombongan.
Tonton video, klik disini
Penyerahan randang dilakukan secara simbolis, kepada masyarakat terdampak gempa, bertempat di Pendopo Bupati Cianjur.
Dikesempatan itu, Gubernur Sumbar, Mahyeldi Ansharullah beserta rombongan juga menyempatkan diri untuk meninjau kondisi masyarakat terdampak gempa.
#red
Tidak ada komentar:
Posting Komentar